Buku ini berisi 50 nasehat penting berkaitan dengan tauhid dan akhlak yang penulis wasiatkan kepada para wanita muslimah agar senantiasa mengingat Allah dan mematuhi perintah-Nya serta larangan-Nya disetiap aspek kehidupannya, dimanapun dia berada, dan apapun kegiatannya.
Translators: Amrozi Muhammad Rais
Buku ini membahas tentang jawaban terhadap pertanyaan dan argument yang sering diungkapkan oleh kelompok-kelompok sesat untuk menentang tauhid yang benar baik dalam masalah tauhid rububiyah, uluhiyah, maupun asma wa sifat.
Author: Muhammad At-Tamimi
Reveiwers: Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sesungguhnya Allah telah mengarunia hamba-hamba-Nya dengan musim-musim kebaikan. Pada musim-musim itu kebaikan dilipat gandakan, dosa-dosa dihapuskan dan derajat diangkat. Yang teragung dari musim-musim itu adalah bulan Ramadhan, yang telah Allah wajibkan kepada hamba-Nya berpuasa, memotivasi dan mengarahkan mereka agar bersyukur atas perintah-Nya. Karena ibadah ini agung, sudah semestinya kaum muslimin mempelajari hukum-hukum yang berkenaan dengan bulan puasa ini. Risalah ini mengandung sari dari hukum-hukum puasa, adab-adab dan sunah-sunahnya.
Author: Muhammad bin Shaleh Al Munajjid
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Darah Kebiasaan Wanita: menjelaskan tentang darah kebiasaan seorang wanita seperti haidh, istihadhah, dan nifas tentang masa terjadinya, perbedaannya, dan lain-lain. Dijelaskan pula hukum-hukum syar'i yang berkaitan dengan masalah tersebut seperti masalah ibadah dan masalah talak.
Author: Muhammad bin Shalih Al Utsaimin
Reveiwers: Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid
Translators: Muhammad Yusuf Harun
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Dosa-Dosa Yang Dianggap Biasa: menjelaskan secara rinci tentang perbuatan-perbuatan dosa yang sering diabaikan oleh seorang muslim bahkan sering dilakukan tanpa mengetahui bahwa itu adalah perbuatan dosa. Semoga setelah membaca buku ini, kita dapat menghindari perbuatan-perbuatan tersebut.
Author: Muhammad bin Shaleh Al Munajjid
Reveiwers: Fir'adi Nashruddin Abu Ja'far - Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Abu Bakar Muhammad Al-Tuway
Translators: Ainul Harits Umar Thayyib
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Dalam buku ini dijelaskan secara gamblang prinsip yang dianut oleh ahlussunnah wal jama`ah dan para ulama salaf dalam masalah qadha dan qadar, dan diuraikan pula kerancuan yang terdapat dalam pemahaman- pemahaman yang menyimpang tentang masalah qadha dan qadar serta bantahannya berdasarkan dalil naqli maupun ‘aqli.
Author: Muhammad bin Shalih Al Utsaimin
Reveiwers: Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid
Translators: Masykur M.Z.
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah