DO'A DAN DZIKIR PILIHAN: Doa adalah perisai dan senjata orang muslim maka doa merupakan suatu hal yang penting bagi setiap muslim, dalam buku ini disebutkan beberapa doa yang diajarkan oleh Rasulullah saw yang dapat kita baca agar lisan kita senantiasa berzikir dan selalu ingat kepada Allah
Author: Abdul Aziz bin Abdullah bin Baaz
Reveiwers: Fir'adi Nashruddin Abu Ja'far - Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid
Translators: Abu Ibrahim Suwito
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Pelajaran Fiqih untuk level pertama pada acara Daurah Syar’iyah yang diadakan oleh Kantor Jaliyat Rabwah.
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Ringkasan Fiqih Islam Bagian ( 7 ) : Buku ini menjelaskan tentang fiqih yang bersumber alquran dan al hadits dan mencakup berbagai permasalahan penting Mencakup pembahasan berikut ini: Al Jinayat, Macam-macam pembunuhan, Membunuh dengan sengaja, Membunuh yang mirip dengan sengaja, Salah dalam membunuh, Qishas kurang dari jiwa, Diyat tubuh, diyat selain dari tubuh.
Author: Muhammad ibrahim Al tuwaijry
Reveiwers: Mohammad Lathif - Eko Haryanto Abu Ziyad
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
-
Author: Thalal bin Ahmad Al Aqil
Publisher: website manasik haji - http://www.mnask.com
Ringkasan: Buku ini berbicara tentang adanya fitnah dan peparangan yang terjadi dikalangan para sahabat dan ahlul bait (keluarga Rasulullah saw) akan tetapi hal itu tidak menghilangkan rasa kasih sayang dikalangan mereka, sekalipun hal ini jarang sekali diungkap oleh para ahli sejarah, namun demikian Allah akan tetap menampakan apa yang mereka tutup-tutupi dan menolak makar mereka untuk memecah belah kaum muslimin.
Author: Shalih bin Abdullah ad-Darwisy
Islam benar-benar menaruh perhatian yang sangat besar kepada manusia di dalam segala perihal dan urusannya, agama dan dunianya, lapang dan kesulitannya, bangun dan tidurnya, dikala bepergian dan iqamah, makan dan minum, bahagia dan sedihnya. Tidak ada perkara kecil ataupun besar apapun yang tidak dijelaskan oleh Islam.
Author: Departemen Ilmiyah Darul Wathan
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad